Demo Image
Dinkes Apresiasi Capaian E-monev TFU Puskesmas Kab. Mojokerto yang Mampu Melampaui Skala Nasional

Dinkes Apresiasi Capaian E-monev TFU Puskesmas Kab. Mojokerto yang Mampu Melampaui Skala Nasional

Dalam rangka mengapresiasi capaian e-monev TFU Kab. Mojokerto sebanyak 91%, dimana angka tersebut mampu melampaui skala nasional tahun 2023 yaitu sebanyak 74 %, maka Dinas Kesehatan Kab. Mojokerto memberikan reward kepada 3 puskesmas yang mempunyai capaian tertinggi antara lain Puskesmas Gayaman, Puskesmas Jatirejo, dan Puskesmas Bangsal.

Selamat kepada rekan-rekan Puskesmas dengan capaian tertinggi... Semoga menjadi motivasi untuk Puskesmas-puskesmasn lainnya untuk mencetak capaian yang lebih baik lagi.

@ Designed By Dinas Komunikasi & Informatika Kab. Mojokerto